Pembicara: Bpk. Sony (Dosen DI TGP)
Materi: Prospek Teknik Grafika dan Penerbitan Di Dunia Kerja
lulusan dari TGP memang sangat dibutuhkan di dunia industri dewasa ini terutama mereka yang bergerak di industri pasar, perusahaan makanan, shampo, sabun, penerbitan buku, media masa dan masih banyak lagi. Mereka membutuhkan strategi penguasaan pasar berupa iklan dan kemasan. khusus di dunia penerbitan bukudan media masa, sanagt membutuhkan tenaga ahli di bidang jurnalistik (penerbitan) dan Teknik Grafika, yang melakukan editing dan pencetakkan barang secara berkesinambungan...
Teknik Grafika (Desain Grafis): mereka amat dibutuhkan para palaku perindustrian guna merancang pola kemasan maupun iklan prodak, dari tenaga handal Desain Grafislah mereka dapat menciptakkan kemasan-kemasan prodak yang menarik sehingga dapat menarik minat beli konsumen
Teknik Grafika: lebih kepada pencetakkan barang jadi yang telah didesain oleh para desainer dari tenaga Desai Grafis, mereka membuat pola bentuk kemasan dan meng akurasikan biaya yang harus dikeluarkan untuk membuat suatu kemasan
Penerbitan (Jurnalistik): tenaga handal dari lulusan ini akan sangat dibutuhakn sebagai seorang editor, wartawan dan peresensian buku yang mana lulusan ini menjadi tenaga ahli dan bisa bekerja maksimal di bagia tersebut
demikianlah,,, so,,, jangan takut keluar dari TGP gak dapet kerja ,, lihat betapa luas lapangan pekerjaan untuk kita yang telah dijelaskan oleh beliau.. tianggal kita apakah MAU atau TIDAK
Tidak ada komentar:
Posting Komentar